Lee Vierra merupakan brand baju renang yang berhasil memproduksi beragam kebutuhan untuk berenang, salah satunya adalah kacamata renang yang diperuntukkan bagi anak, dewasa wanita maupun pria. Berikut ini 7 rekomendasi produk kacamata original Lee Vierra lengkap dengan spesifikasi dan harganya:
1. LEE VIERRA Treva Goggle Kacamata Renang Unisex One Size
Harga: Rp.199.900,-
Pilihan Warna: Biru, Hitam, Pink
Keterangan: Kacamata renang untuk dewasa, segala gender bisa untuk wanita ataupun pria. Dapat digunakan untuk berenang atau menyelam dengan maksimal kedalaman 10 meter.
2. LEE VIERRA Akio Goggle Kacamata Renang Unisex One Size
Harga: Rp.229.900,-
Pilihan Warna: Biru, dan Putih
Keterangan: Kacamata renang untuk dewasa, segala gender bisa untuk wanita ataupun pria.
3. Lee Vierra Lowri Goggle Kacamata Renang Anak
Harga: Rp.159.900,-
Pilihan Warna: Biru, Hitam, Pink
Keterangan: Kacamata renang untuk anak usia 4 sampai 12 tahun, segala gender bisa untuk perempuan ataupun laki-laki.
4. Lee Vierra Dexter Goggle Kacamata Renang Anak
Harga: Rp.149.900,-
Pilihan Warna: Biru, Pink
Keterangan: Kacamata renang untuk anak usia 4 sampai 12 tahun, segala gender bisa untuk perempuan ataupun laki-laki.
5. Lee Vierra Audrey Goggle Kacamata Renang Unisex One Size
Harga: Rp.199.900,-
Pilihan Warna: Hitam, Putih
Keterangan: Kacamata renang untuk dewasa, segala gender bisa untuk wanita ataupun pria. Dapat digunakan untuk berenang atau menyelam dengan maksimal kedalaman 10 meter.
- Lee Vierra Abby Goggle Kacamata Renang Anak
Harga: Rp.159.900,-
Pilihan Warna: Bubble Gum, Lilac, Ocean Blue
Keterangan: Keterangan: Kacamata renang untuk anak usia 4 sampai 12 tahun, segala gender bisa untuk perempuan ataupun laki-laki.
- Lee Vierra Kids Sunglasses, Kacamata Hitam Anak
Harga: Rp.69.900,-
Pilihan Warna: Mustard, Beige, Black, Olive, Pink, Print, Red, Rust, Sea Blue, Soft Pink, Taupe
Keterangan: Kacamata hitam untuk anak usia 2 sampai 10 tahun, bisa untuk perempuan atau laki-laki. Mampu melindungi mata dari paparan sinar UV 400, saat berjemur di pantai.
Sekian ulasan tentang 7 rekomendasi kacamata renang untuk anak dan dewasa dari Lee Vierra, untuk semua kacamata renang dilengkapi dengan Adjustable Strap sehingga memudahkan anda dalam mengatur ukuran lingkar kepala. Terdapat bagian lainnya seperti: Silicone Eye Cover, Strong Nose Bridge, dan Lensa Anti Fog.